Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda Tahun 2022
Jumat, 28 Oktober 2022. Pengadilan Negeri Soasio melaksanakan Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda Ke-94 Tahun 2022. Upacara dipimpin oleh Wakil Ketua Pengadilan Negeri Soasio, Bapak Rudy Wibowo, SH.,MH dan diikuti oleh seluruh Aparatur Pengadilan Negeri Soasio.